Monday, September 7, 2015

5 Bunyi Aneh di Mobil dan Cara Mengatasinya

5 Bunyi Aneh di Mobil dan Cara Mengatasinya Jakarta - Salah satu kesalahan kecil para pemilik mobil adalah ketika mendengar suara yang terdengar aneh. Respons terhadap bunyi aneh tersebut beragam, ada yang merasa takut, ada yang acuh tak acuh.

Untuk Anda yang mendengarnya dengan sikap acuh tak acuh. Sikap tersebut dapat memperburuk keadaan mobil Anda.

Merasa mobil masih nyaman dan enak dikendarai, Anda tidak melakukan pemeriksaan terhadap masalah bunyi tersebut. Suara tersebut menjadi signal bahwa mobil tersebut memiliki masalah yang mungkin sudah lama yang seharusnya segera diperbaiki.

Mungkin lebih baik memiliki sikap takut akan bunyi tersebut, paling tidak Anda akan mengecek atau langsung membawanya ke bengkel langganan Anda.

Jika Anda tidak yakin dengan kemampuan Anda sendiri untuk memeriksa bahkan memperbaikinya seorang diri, Anda bisa membawa mobil tersebut ke bengkel langganan Anda atau menanyakan kepada mekanik yang Anda percayai.

Apa saja sih suara tersebut, mari kita simak:

0 comments:

Post a Comment