Thursday, March 17, 2016

10 Hot Hatch Paling Ngebut Saat Ini

10 Hot Hatch Paling Ngebut Saat IniJakarta - Sesuai namanya, mobil hot hatch merupakan mobil hatchback yang keren. Performa mobil biasanya sudah di-tune up sehingga mendekati kemampuan mobil sport. Atau bahkan melebihi.

Seperti yang terlihat di daftar mobil hot hatch di bawah ini. Laman Top Gear menyebut, akselerasi hot-hatch ini bisa mengalahkan Ferrari 360.

Mobil memiliki kemampuan akselerasi dari diam sampai 62 mil per jam (100 km per jam) yang mumpuni. Data-data akselerasi ini diambil dari spesifikasi mobil yang diumumkan pabrikan:



Abarth 695 BiPosto: 5,9 detik



Audi S1: 5,8 detik

Seat Leon Cupra SC 290: 5,7 detik

Honda Civic Type R: 5,7 detik

Volkswagen Golf R: 4,9 detik

BMW M135i: 4,9 detik


Audi S3: 4,8 detik

Ford Focus RS: 4,7 detik

Audi RS3: 4,3 detik

Mercedes-AMG A45: 4,2 detik



(ddn/ddn)

0 comments:

Post a Comment