Thursday, September 4, 2014

4 Tips Mencegah Kecelakaan Saat Cuaca Buruk

4 Tips Mencegah Kecelakaan Saat Cuaca Buruk Jakarta - Mungkin sepintas Anda hanya melihat sekadar gerimis di jalanan, tapi gerimis pun dapat menyebabkan kecelakaan yang fatal. Selain gerimis, cuaca buruk lain yang dapat menyebabkan terjadinya kecelakaan adalah hujan, kabut, maupun badai angin.

Kecelakaan yang terjadi ketika cuaca buruk bisa lebih fatal daripada ketika dalam keadaan cuaca normal.

Selain karena faktor alam, kecelakaan yang terjadi ketika cuaca buruk juga bisa disebabkan oleh faktor lainnya, misalnya faktor penunjuk jalan dan penerangan jalan yang tidak jelas atau justru faktor kelalaian dari si pengemudi itu sendiri.

Secanggih apa pun mobil yang dikendarai, faktor alam tetap tak bisa dihindari. Karena itu, lakukanlah tindakan pencegahan sebelum kecelakaan terjadi. Berikut ini adalah beberapa tips dari www.insureme.com untuk mencegah terjadinya kecelakaan dalam situasi cuaca buruk.



0 comments:

Post a Comment