Monday, December 22, 2014

7 Perlengkapan Tambahan Saat Anda Mau Touring

7 Perlengkapan Tambahan Saat Anda Mau TouringJakarta - Touring bareng komunitas atau keluarga, bakal menjadi perjalanan yang asyik. Bagaimana tidak? Pengalaman seru selama perjalanan bakal menjadi cerita sendiri.

Namun tidak hanya harus mempersiapkan diri, mental dan kendaraan. Ada baiknya Otolovers juga mempersiapkan untuk membawa berbagai perlengkapan tambahan jika sesuatu yang tidak diinginkan terjadi.

Hmm, kira-kira perlengkapan tambahan apa saja yang diperhatikan ya Otolovers? Tenang, berikut ini ada beberapa perlengkapan tambahan bahkan bisa menjadi peralatan penting saat kejadian tidak terduga terjadi.

Seperti dilansir redcross, dikatakan ada beberapa peralatan tambahan yang bisa menambah rasa aman di saat berkendara. Dan berikut daftar lengkapnya ya Otolovers.

1. Peralatan darurat

Siapkan peralatan darurat saat Anda berkendara jauh. Bisa seperti dongkrak ban, ban cadangan, segitiga pengaman, kotak P3K dan lain-lainnya. Karena bisa dipastikan meski hal ini terlihat sepele, peralatan ini sangat dibutuhkan disaat kondisi yang tidak menguntungkan.

2. Membawa makanan berprotein


0 comments:

Post a Comment