Wednesday, February 4, 2015

6 Langkah Defensive Riding Hindari Begal Motor

6 Langkah Defensive Riding Hindari Begal Motor Jakarta - Pembegalan motor yang bisa merebut nyawa pengendara motor, harus segera dihentikan. Penting untuk mengetahui bagaimana caranya agar setiap pengendara terhindar dari kejahatan tersebut.

Nah kali ini pendiri dan instruktur Jakarta Defensive Driving Consulting (JDCC) Jusri Pulubuhu, coba berbagi kepada Otolovers. Bagaimana melakukan defensif riding, yang bisa membuat pengendara tetap aman saat berkendara.

"Ini pentingnya sebuah defensif riding, terkadang pengendara terlalu cuek. Padahal ini bisa menjadi penyelamat pengendara disaat berkendara," kata Jusri.

Nah penasaran bagaimana langkah tepat untuk bisa menghindari pembegalan sepeda motor. Simak yang berikut ini ya Otolovers.

0 comments:

Post a Comment