Sunday, August 23, 2015

5 Kerusakan yang Bikin Mesin Mobil Rusak Fatal dan Cara Mencegahnya

5 Kerusakan yang Bikin Mesin Mobil Rusak Fatal dan Cara Mencegahnya Jakarta - Seperti manusia yang harus menghadapi penyakit-penyakit berbahaya yang menjadi penyebab utama kematian, mobil juga harus dihindari dari problem mesin yang bisa menyebabkan kerusakan fatal.

Kerusakan mesin tentu tidak diinginkan oleh setiap pemilik kendaraan. Namun ada beberapa kerusakan mesin yang dapat berakibat fatal dalam sekejap. Efeknya jelas, Anda akan mengeluarkan biaya yang tidak sedikit akibat kerusakan yang terjadi. Baik untuk membeli spare part maupun ongkos kerja mekanik.

Hasil penyelidikan menunjukkan bahwa ada lima problem yang mampu menyebabkan kerusakan fatal pada mesin ini. Tapi jangan membuat Anda menjadi ketakutan tanpa alasan yang jelas. Bila Anda teliti dan mampu mengetahui ciri-ciri atau fungsi dari komponen penting di mesin tersebut, kerusakan ini dapat diminimalkan. Untuk itu, perlu tindakan preventif sebelum hal itu terjadi.

Apa saja jenis kerusakan itu dan bagaimanakah tindakan preventifnya?


0 comments:

Post a Comment